Selasa, 20 Maret 2012

Kriteria teman yang ‘Menyebalkan’ di Facebook (2)

Setelah membahas kriteria teman yang menyebalkan di Facebook bagian pertama, kini kita akan mambahas kriteria teman yang ‘menyebalkan' di Facebook bagian dua dapat anda baca pada artikel ini. Krietria selanjutnya adalah:

6. Orang yang memanipulasi kesedihan. Orang seperti ini hanya menulis kesedihan untuk mendapatkan simpati dari banyak orang. Namun, pada dasarnya orang lain akan ikut berduka jika anda memang sedang dilanda kesedihan
setiap orang pasti mempunyai kesedihannya masing-masing

7. Orang yang mengintip dan menguntit orang lain. Orang dengan criteria seperti ini jarang aktif di Facebook, hanya saja pada saat-saat tertentu ia ikut muncul, menulis status atau komentar pada posting anda. Agak sedikit ngga nyambung kali ya ni orang..??? Tiba-tiba memberikan komentar
pengintip dan penguntit jelas sekali sangat menyebalkan


8. Orang yang pemarah. Sebaiknya anda menghindari omelan yang terus menerus agar orang tidak berpikir tidak ada hal baik dalam keseharian anda

9. Orang yang suka mengambil foto tanpa meminta izin terlebih dahulu. Hal ini cukup mengesalkan terutama ketika anda sedang tertangkap melakukan sesuatu yang memalukan

10. Orang yang mengundang untuk bermain game terlalu sering. Anda tentu akan sebal jika terlalu sering menerima ajakan dari orang dan game yang sama terus menerus

11. Orang yang menjual sesuatu. Banyak orang merasa ‘terganggu’ketika terus dicekoki barang dagangan dan hal ini cukup menganggu mereka

Namun, apapun kriteria teman dalam Facebook, andalah yang tetap menilai…
n_n

5 komentar:

  1. kayaknya pnglaman pribadi semua nie ya mbk,,heheheeh

    BalasHapus
  2. :P ini mah dari posting viva mas,,dari cnn,., :)

    BalasHapus
  3. hahaha aaah palingan jga pngalaman pribadi juga owk,,hehehe

    eh ea,,kok alexa aq di salip ea,,hiks hiks,,,,aaahhh kalah aq,,,

    BalasHapus
  4. waduh,,ini juga aku ngga tau kenapa bisa begini mas,,,
    faktor beruntung nih kayaknya...

    BalasHapus
  5. waaaaaah,,,,hehehe yaah mngkin aq blum daptar yang paket keberuntungan nie,,hiks,,,dmna dapatnya eaaa,heeheheh nice blog,,hehee n keep spiritt

    BalasHapus

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...